Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Wajah Cerah Seketika dengan Fair & Lovely 2 IN 1 Powder Cream

Akhir-akhir ini aku merasa kalau kulitku terlihat kusam, berminyak, dan menggelap karena ada beberapa aktivitas yang megharuskanku untuk beraktivitas di luar ruangan. Selain itu, terlalu banyak tugas kuliah juga menjadikanku lupa untuk merawat kulit karena aku beneran gak ada waktu untuk pakai skincare. Jadi sehari-hari aku cuma pakai bedak tabur aja dan selalu repot buat touch up lagi karena bedakku cepet banget lunturnya. Tapi untungnya semenjak aku mencoba kiriman produk pencerah wajah dari tim yuk cobain selama satu minggu ini aku merasa kalau kulitku jadi lebih membaik dari sebelumnya dan yang pasti sih gak ribet karena cukup dengan menggunakan Fair & Lovely 2 in 1 Powder Cream kulitku jadi lebih cerah satu tingkat dari warna kulit asliku dan yang paling aku suka sih ternyata krim ini dapat mengunci minyak di wajahku selama beberapa jam.   Menurutku, kemasan dari produk ini sangat menggemaskan terutama untuk aku yang memang pada dasarnya sangat menyukai warna pi

Activist of Education

Hello good people!! :) Kali ini aku mau sharing tentang pengalaman yang telah aku dapat dari organisasi yang sedang aku geluti akhir-akhir ini yaitu ACTION. Sebelumnya, tahukah kalian apa itu ACTION?? Yups! kalau diterjemahkan ke bahasa indonesia, action itu berarti tindakan. Tapi, action yang aku maksud disini adalah tentang sebuah organisasi yang berada di kampusku tepatnya UMSIDA (Universitas Muhammadiyah Sidoarjo). Actors dan Teacher ACTION Wilayah Candi Jadi, ACTION (Activist of Education) merupakan gerakan mahasiswa mengajar Universitas Muhammadiyah Sidoarjo dalam bidang pendidikan. Lalu, anggota ACTION ini dibagi menjadi dua, yaitu Actors dan Teacher. Actors merupakan pengurus organisasi yang kedudukannya lebih tinggi satu tingkat dari Teacher dan Actors ini memiliki tanggung jawab untuk memajukan dan melancarkan program maupun kegiatan yang ada di Action. Sedangkan, Teacher merupakan pendidik atau pengajar yang diterjunkan langsung pada wilayah-wilayah tertentu se